Terima Bansos Padahal Mampu Atau Ada Tetangga Layak Tak Dapat? Lapor Saja, BegIni Caranya!

Terima Bansos Padahal Mampu? Atau Ada Tetangga Layak Tak Dapat? Lapor Saja! Ini Caranya!-Ilustrasi-Istimewa
JAKARTA, POSTINGNEWS.ID - Bansos sering kali salah sasaran diterima oleh para masyarakat yang berstatus tidak miskin dan mampu.
Sebagaimana kita pahami bersama, esensi dari bansos adalah uluran tangan pemerintah untuk kelompok masyarakat dengan tingkat ekonomi rentan.
Kriteria utama penerima bansos idealnya adalah individu atau keluarga yang tidak memiliki sumber penghasilan yang mapan dan berkelanjutan.
BACA JUGA:CAIR! Klik Link DANA Kaget Rp 235.000 Gratis Hari Ini, Senin 7 April 2025
Oleh karena itu, apabila Anda memiliki kekhawatiran atau mendapati kasus penyaluran bantuan sosial yang tidak sesuai dengan ketentuan, jangan ragu untuk segera melaporkannya melalui langkah-langkah berikut:
- Anda dapat menyampaikan laporan mengenai bansos yang tidak tepat sasaran melalui situs lapor.go.id/instansi/kementerian-sosial.
- Langkah berikutnya adalah memilih jenis laporan yang sesuai dengan Anda pada bagian "Tipe Pelaporan", antara lain Pengaduan, Aspirasi, atau Permintaan Informasi.
- Perlu diperhatikan, pahami terlebih dahulu cara menyampaikan pengaduan yang baik dan benar sebelum Anda mengisi laporan.
BACA JUGA:Dana PIP 2025 Siap Mendarat di Rekening BRI dan BNI Anda, Jangan Tunda Cek Sekarang!
- Tulislah judul laporan dugaan ketidaksesuaian penerima bantuan sosial dengan kriteria, karena judul laporan merupakan kesimpulan dari suatu permasalahan atau inti laporan yang ingin disampaikan.
- Selanjutnya, anda bisa tulis isi laporan anda yaitu menceritakan kronologi kejadian anda yang ingin anda keluhkan tentang ketidaksesuaian salah satu penerima bansos.
- Lalu anda juga harus menampilkan data diri seperti nama, NIK serta keterangan lainnya yang berupa seperti nomor KIP, BPJS, KKS, KPS atau PKH.
- Kemudian, tentukan penggolongan atau jenis laporan yang dianggap paling akurat.
BACA JUGA:Game Penghasil Uang Kaget 2025: Cara Asyik Dapat Cuan dengan Cepat April 2025
Temukan konten finance.postingnews.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-